Powered By Blogger

Sabtu, 15 November 2014

salah satu pesawat penumpang terbesar saat ini

Pesawat yang biasa disebut super jumbo jet ini memiliki 2 lantai , dan memiliki panjang 73 meter dan memiliki 4 mesin jet rolls royce trent 900 yang tinggi nya melebihi orang dewasa dan pesawat ini juga bisa menampung 800  orang didalam nya termasuk 2 awak berat kosong pesawat ini adalah 280 ton ! namun meskipun sangat berat pesawat ini dalam ketinggian jelajah dapat mencapai ketinggian 43.000 kaki atau sekitar 13 kilometer dan kecepatan jelajah mencapai 1020 km/jam,. A380 memakai sayap yang dipasang rendah pada bodinya dengan 4 mesin di sepanjang bentangan sayapnya. Roda pendaratannya terdiri dari 22 roda sehingga beban pada setiap roda sama dengan pada Boeing 747 dan 777. Desain ini membuat A380 cocok dengan hamper seluruh landasan pada pelabuhan udara besar. Akan tetapi, bentangan sayapnya yang sangat lebar membutuhkan “taxiways” yang lebih lebar sehingga dua A380 dapat berpapasan.Berkas:Giant planes comparison.svg



Begini lah perbandingan pesawat ini dengan beberapa pesawat "raksasa" lain nya..



Dan juga pesawat ini memiliki kelas bisnis dan VVIP di lantai 






























dan ini foto terakhir perbandingan A380 dengan pesawat boeing 737 yang sering kita jumpai (dari berbagai sumber google.com)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar